• Uncategorized

    Penyerahan Bantuan Bagi Korban Musibah Kebakaran

    Kecamatan Sidomukti

    Pada hari Rabu, 17 Mei 2023 telah diserahkan bantuan kepada Bapak Suhadi (Tegalsari, Mangunsari) yang terkena musibah kebakaran rumah pada hari Minggu, 14 Mei 2023 dan Bapak Sutimin (Tegalsari, Mangunsari) yang terkena musibah kebakaran Pom Bensin Mini pada hari Minggu, 14 Mei 2023.
    Penyerahan Bantuan dari Badan Penanggulanan Bencana Daerah diserahkan bersama dengan Perwakilan Camat Sidomukti. Semoga Bantuan tersebut dapat meringankan korban kebakaran dan bermanfaat bagi keluarga.

  • Uncategorized

    Rapat Pleno Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Perbaikan DPS Tingkat Kecamatan Sidomukti Pemilu Tahun 2024

    Pada hari Rabu, 10 Mei 2023, telah dilaksanakan Rapat Pleno Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Perbaikan DPS Tingkat Kecamatan Sidomukti Pemilu Tahun 2024 yang bertempat di Joglo Pancasila kecamatan Sidomukti.
    Rapat Pleno dihadiri oleh Perwakilan Camat Sidomukti, Kapolsek Sidomukti, Danramil 01, Ketua dan Anggota PPS se-Kecamatan Sidomukti dan Ketua dan Anggota Panitia Pengawas Kecamatan Sidomukti.
    Rapat Pleno ditutup dengan Penyerahan Berita Acara Hasil Rekapitulasi DPSHP.

  • Uncategorized

    Sosialisasi Program Perlindungan Jaminan Sosial Dan Penyerahan Paket Bingkisan Sembako Bagi Kaum Duafa

    Telah dilaksanakan kegiatan Sosialisasi Program Perlindungan Jaminan Sosial Dan Penyerahan Paket Bingkisan Sembako Bagi Kaum Duafa di Kecamatan Sidomukti pada hari Selasa, 11 April 2023. Kegiatan ini dihadiri oleh Sekda Kota Salatiga, Wuri Pujiastuti yang memberikan sambutan sekaligus memberikan bantuan secara simbolis paket bingkisan sembako bagi kaum duafa di Kecamatan Sidomukti. Dalam kesempatan ini, 132 warga dari Kecamatan Sidomukti menerima manfaat paket sembako. Hadir pula dalam penyerahan ini, Camat Sidomukti, Guntur Junanto, Kepala Dinas Sosial dan Asisten 1 Setda Kota Salatiga.

  • Uncategorized

    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023

    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023
    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023


    kecamatansidomukti_salatiga

    Pada hari Kamis, 9 Maret 2023 telah sukses dilaksanakan Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023. Kegiatan berlangsung dengan lancar dan tertib yang dibuka oleh Camat Sidomukti @guntur_junanto09.280 dan dihadiri oleh Bapak Pj. Walikota Salatiga @sinung_rachmadi yang berkenan hadir untuk berdialog dengan Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti.

    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023
    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023
    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023
    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023
    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023
    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023
    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023
    Pembinaan dan Penyerahan Bantuan Administrasi bagi Ketua LPMK, RW, RT dan PKK di Wilayah Kecamatan Sidomukti Tahun Anggaran 2023
  • Uncategorized

    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti

    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti

    Puskesmas Mangunsari bersama Puskesmas Kalicacing menyelenggarakan kegiatan Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti, pada Hari Kamis, 2 Maret 2023.
    Pada kegiatan ini dipimpin oleh Camat Sidomukti Bapak Guntur Junanto, S.STP. Peserta yang hadir terdiri dari semua lintas sektoral di wilayah Kecamatan Sidomukti mulai dari Danramil, Kapolsek, Lurah, KUA, TP PKK, LPMK, Kelsi, Kader Kesehatan dan jejaring lainnya yang ada di Kecamatan Sidomukti.
    Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kerjasama dan dukungan lintas sektor di bidang kesehatan di tahun 2023.
    Dengan adanya pertemuan ini baik puskesmas dan lintas sektor melakukan koordinasi dalam rencana tindak lanjut guna meningkatkan capaian dan tergalangnya kerja sama tim yang baik antar lintas sektor.

    kecamatansidomukti_salatiga

    FOTO DOKUMENTASI KEGIATAN
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
    Lokakarya Mini Lintas Sektor Kecamatan Sidomukti
  • Uncategorized

    Rapat Koordinasi Pengadaan Seragam Linmas

    Rapat Koordinasi Pengadaan Seragam Linmas Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga
    Rapat Koordinasi Pengadaan Seragam Linmas Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga

    kecamatansidomukti_salatiga

    Telah dilaksanakan Rapat Koordinasi Pengadaan Seragam Linmas pada hari Rabu, 1 Maret 2023 di Gedung Merah Putih Kecamatan Sidomukti. Rakor dihadiri oleh Camat Sidomukti (@guntur_junanto09.280), Perwakilan dari Satpol PP, Kasi pemtrantib kecamatan, Kasi Pemtrantib Kelurahan, Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Perwakilan Linmas dari 4 Kelurahan.

    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
    Rakor Pengadaan Seragam Linmas
  • Uncategorized

    Kota Salatiga Kembali Raih Adipura

    Pj Wali Kota Salatiga Sinoeng N Rachmadi menerima Penghargaan Adipura dari Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya di Jakarta.  (SM/dok)
    Pj Wali Kota Salatiga Sinoeng N Rachmadi menerima Penghargaan Adipura dari Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya di Jakarta. (SM/dok)

    Seperti dilansir suaramerdeka.com pada laman https://www.suaramerdeka.com/nasional/047783212/kota-salatiga-kembali-raih-adipura-sinoeng-pasangan-akan-menikah-harus-menanam-pohon?page=1

    JAKARTA, suaramerdeka.com – Kota Salatiga kembali meraih Adipura untuk ke empat kalinya dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI untuk kategori Kota Sedang.

    Penghargaan Adipura diserahkan oleh Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Dr Ir Siti Nurbaya MSc kepada Pj Wali Kota Salatiga, Drs Sinoeng N Rachmadi MM, di Balairung Manggala Wanabakti, Gedung Pusat Kehutanan, Jakarta, Selasa (28/2/2023).

    Penyerahan Adipura juga disaksikan pula oleh mantan Menteri Lingkungan RI, Sarwono Kusumaatmadja.

    Sinoeng mengatakan, Adipura hanyalah sebuah penghargaan.

    Namun yang lebih penting adalah menjaga lingkungan, kelestarian, kebersihan dan lain sebagainya.

    Bukan karena Adipura, melainkan perilaku yang seharusnya melekat untuk diwariskan kepada anak cucu.

    ”Meski demikian, anugerah Adipura tetaplah sebuah prestasi yang sangat membanggakan dan luar biasa,” kata Sinoeng, setelah menerima Adipura.

    Sinoeng mengakui sangat mengharukan, bisa menjadi saksi raihan Adipura yang keempat bagi Kota Salatiga.

    Tiga tahun sebelumnya Kota Salatiga sudah meraih Adipura secara berturut-turut.

    Sinoeng mengatakan, mempertahankan memang tidak mudah.

    Tetapi keyakinan dengan komunikasi dan koordinasi kebersamaan sebagai orkestrasi berbuah hasil.

    Dari Dinas Lingkungan Hidup (DLH) beserta jajaran Pemerintah Kota Salatiga, BUMD, Camat, Lurah, petugas kebesihan, penyapu jalan, penjaga taman, petugas TPS TPA.

    Juga Bank Sampah Induk, Bank Sampah Unit TPS3R dan Sekolah Adiwiyata dan semua pihak.

    ”Termasuk pengurus lingkungan yang membangun kesadaran secara terus menerus serta mengedukasi tiada henti, harus kita lanjutkan, supaya makin tambah semangatnya,” ujarnya.

    Tidak kalah penting, Keberhasilan meraih Adipura karena peran-peran pentahelix termasuk media dan perguruan tinggi.

    Di mana terus mengedepankan filosofi kepedulian terhadap lingkungan bagi mahasiswa baru, dan lainnya yang merupakan proses perjalanan panjang.

    Kemudian juga pasangan yang akan menikah disyaratkan untuk menanam pohon.

    ”Harapan saya, tetaplah rendah hati dan tetaplah berprestasi. Langit tak pernah menunjukkan dirinya tinggi,” ungkap Sinoeng.

    Sementara itu Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Siti Nurbaya, menyampaikan, penganugerahan Adipura tersebut sebagai puncak peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 2023.

    Saat ini, Kementerian LH dan Kehutanan tengah mempersiapkan penanganan sampah dengan konsep kewilayahan. ***

  • Uncategorized

    Pelatihan UP2K TP PKK Kecamatan Sidomukti

    Pelatihan UP2K PKK Kecamatan Sidomukti
    Pelatihan UP2K PKK Kecamatan Sidomukti

    pkk.sidomuktisalatiga

    TP PKK Kecamatan Sidomukti telah menyelenggarakan kegiatan Pelatihan Administrasi UP2K PKK yang dihadiri oleh Pengurus TP PKK Kecamatan, Ketua TP PKK Kelurahan dan Kelompok PKK RW se-Kecamatan Sidomukti.
    Kegiatan ini diisi pemaparan materi oleh narasumber dari Ketua Pokja II TP PKK Kota Salatiga yaitu Ny. Muyasarotun Sa’idah, ST., M.Psi

    Pelatihan UP2K ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman TP PKK dan Kader UP2K tentang pengelolaan dan pengembangan usaha ekonomi keluarga, yang kedepannya diharapkan setiap RW di Kecamatan Sidomukti dapat membentuk kelompok UP2K supaya dapat membantu perekonomian keluarga.

    Salatiga, 23 Februari 2023

    Pelatihan UP2K PKK Kecamatan Sidomukti
    Pelatihan UP2K PKK Kecamatan Sidomukti
    Pelatihan UP2K PKK Kecamatan Sidomukti
    Pelatihan UP2K PKK Kecamatan Sidomukti
  • Berita,  Uncategorized

    Rapat Koordinasi Pelaksanaan Pemberian Makanan Tambahan (PMT)

    Pelaksanaan Rapat Koordinasi PMT Kecamatan Sidomukti
    Pelaksanaan Rapat Koordinasi PMT Kecamatan Sidomukti

    kecamatansidomukti_salatiga

    Telah dilaksanakan Rapat Koordinasi Pelaksanaan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) pada hari Rabu, 15 Februari 2023 di Gedung Merah Putih Kecamatan Sidomukti yang dipimpin Camat Sidomukti dan dihadiri oleh Kasi Sospermas dari 4 Kelurahan se-Kecamatan Sidomukti dan Kader Posyandu se-Kecamatan Sidomukti.

  • Uncategorized

    Kenalkan Sport Tourism Salatiga, Ratusan Pelari Diajak Lihat Keindahan Alam

    Kenalkan sport tourism di Salatiga, komunitas SRB ajak peserta dari 15 komunitas mengikuti even lari (KOMPAS.com/Dian Ade Permana)
    Kenalkan sport tourism di Salatiga, komunitas SRB ajak peserta dari 15 komunitas mengikuti even lari (KOMPAS.com/Dian Ade Permana)

    Dilansir dari Kompas.com dengan judul yang sama di halaman : https://travel.kompas.com/read/2023/02/12/203100427/kenalkan-sport-tourism-salatiga-ratusan-pelari-diajak-lihat-keindahan-alam-?page=all#page2.

    Mendukung Salatiga yang dicanangkan sebagai Kota Sport Tourism, komunitas Salatiga Running Buddies (SRB) mengadakan event lari bersama melintasi Salatiga dan Kabupaten Semarang. Ratusan peserta dari berbagai kota, turut memeriahkan event yang diselenggarakan dalam rangka hari jadi ke-5 SRB tersebut. Para peserta dari 15 komunitas lari se-Jateng dan DIY tersebut diajak melintasi rute yang penuh tantangan, tetapi tetap menawarkan keindahan.

    Mulai dari jalan beraspal, jalan setapak dan beton, hingga berada di tengah persawahan, semua dilalui. Tak ayal, pemandangan yang elok pun menjadi santapan para peserta. Kapten Salatiga Running Buddies, Ine Dinaranti mengatakan, komunitas lari yang terdiri dari pencinta lari dan atlet lari ini memiliki tujuan untuk meningkatkan kesadaran dan manfaat berolahraga.

    “Selain itu, juga untuk mempromosikan gaya hidup sehat melalui lari,” kata dia kepada Kompas.com, Minggu (12/2/2023).

    Salatiga, tujuan sport tourism

    Ine mengungkapkan, event ini menunjukkan bahwa Salatiga bisa menjadi salah satu tujuan sport tourism. “Wilayah Salatiga dan sekitarnya memiliki keasrian dan keindahan alamnya, sehingga bisa menjadi daya tarik wisatawan,” ungkapnya. Lebih lanjut, selama lima tahun, Salatiga Running Buddies telah berpartisipasi dalam berbagai event lari.

    “Para anggota komunitas dan para pencinta lari dari kota lain juga diundang untuk menghadiri acara ini untuk turut berpartisipasi dalam perayaan ulang tahun yang menyenangkan dan meriah,” kata Ine.

    Warga melintas di salah satu ruas jalan di Kota Salatiga, Jawa Tengah, dengan latar lereng utara Gunung Merbabu, Selasa (24/5/2022).(KOMPAS.com/PALUPI ANNISA AULIANI)
    Warga melintas di salah satu ruas jalan di Kota Salatiga, Jawa Tengah, dengan latar lereng utara Gunung Merbabu, Selasa (24/5/2022).(KOMPAS.com/PALUPI ANNISA AULIANI)

    Event tersebut dimulai dari Tepikota Coffee yang berada di tengah persawahan dengan latar belakang Gunung Merbabu. “Setelah finish acara berlanjut dengan peluncuran jersey terbaru Salatiga Running Buddies, serta perayaan ulang tahun dengan pemotongan kue ulang tahun oleh kapten SRB. Selain itu, ada juga sesi foto bersama, penampilan musik, dan doorprize untuk para peserta,” paparnya.

    Sementara itu, ketua panitia Bagus Jatmiko mengatakan bahwa dirinya sangat menantikan momen ini dan berharap dapat terus meningkatkan semangat dan kerja sama untuk menggelorakan sport tourism. “Kami juga menantikan kesempatan untuk berbagi pengalaman dan menjalin hubungan yang lebih baik dengan para pencinta lari lainnya,” ujarnya.